FELINDA, FELINDA (2021) PERSEPSI SISWA TERHADAP KINERJA GURU BK DI SMP NEGERI 7 BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.
Text
ARTIKEL SKRIPSI FELINDA.pdf Download (187kB) |
Abstract
Bimbingan dan konseling bukan hanya mata pelajaran yang dipelajari siswa pada tingkat SMP maupun SMA tetapi juga merupakan layanan yang diberikan untuk mengetahui perkembangan siswa disekolah. Guru BK memiliki cara dan gayanya masing-masing dalam memberikan layanan itu. akan tetapi, taukah kalian jika ternyata tugas guru BK disekolah bukan hanya melaksanakan layanan saja, guru BK memiliki tupoksinya sendiri. secara keseluruhan tugas yang dilaksanakan guru Bk dapat dikatakan kinerja guru BK, dari bentuk kinerja itulah guru BK menghasilkan penilaian,pendapat, persepsi atau pandangan dan berbagai kalangan. pada penelitian ini saya akan meneliti lebih dalam mengenai persepsi siswa terhadap kinerja guru BK, dan apa saja faktor yang melatar belakangi persepsi tersebut. Di SMP Negeri 7 Banjarmasin kinerja guru BK dapat dijadikan suri tauladan oleh siswa, mulai dari Berpakaian rapi, datang tepat waktu, menjunjung tinggi nilai agama,hingga melaksankan tugas dengan bertanggung jawab, memberikan layanan dengan tuntas dan memiliki kemampuan serta keterampilan dalam berkomunikasi,mengajar,dan mengatasi permasalahan siswa. adapun faktor yang melatar belakangi persepsi tersebut dari faktor internal ( keperibadian ), ramah, menyenangkan, telaten. Faktor eksternal melalui apa yang dicontohkan kepada siswa dari ap[a yang dilakukan sehari-hari. hendaknya semua guru BK dapat memikirkan persepsi yng dihasilkan melalui kinerjanya agar dapat menjadi motivasi agar selalu, memberikan kinerja terbaiknya. Guidance and counseling are not only subjects studied by students at the junior high and high school level but also a service provided to determine student development at school. BK teachers have their own way and style in providing these services. However, did you know that the task of the BK teacher at school is not only to carry out services, the BK teacher has his own main duties and responsibilities. Overall, the tasks carried out by BK teachers can be said to be the performance of BK teachers, from the form of performance that BK teachers produce assessments, opinions, perceptions or views from various groups. In this study, I will examine more deeply about students' perceptions of the performance of BK teachers, and what are the factors behind these perceptions. At SMP Negeri 7 Banjarmasin the performance of BK teachers can be used as role models by students, ranging from dressing neatly, arriving on time, upholding religious values, to carrying out tasks responsibly, providing services thoroughly and having the ability and skills in communicating, teaching, and learning. and solve student problems. as for the factors behind the perception of internal factors (personality), friendly, pleasant, painstaking. External factors through what is exemplified to students from what they do everyday. All BK teachers should be able to think about the perceptions generated through their performance so that they can be a motivation to always give their best performance.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kinerja Guru BK, Sekolah, Persepsi, Siswa. Performance Counseling Teachers, Schools, Perceptions, Students. |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Fauziatin Noor Rahmah |
Date Deposited: | 16 Aug 2021 03:15 |
Last Modified: | 16 Aug 2021 03:15 |
URI: | http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6487 |
Actions (login required)
View Item |