ANALISIS LAPORAN ARUS KAS SEBAGAI ALAT PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI PADA PT.INDOMARCO PRISMATAMA (STUDI KASUS TOKO WARALABA INDOMARET CABANG BANJARMASIN)

Azizah, Noor (2021) ANALISIS LAPORAN ARUS KAS SEBAGAI ALAT PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI PADA PT.INDOMARCO PRISMATAMA (STUDI KASUS TOKO WARALABA INDOMARET CABANG BANJARMASIN). Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel NOOR AZIZAH 17310025.pdf

Download (195kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis laporan arus kas dapat dijadikan sebagai alat pengambilan keputusan investasi pada PT. Indomarco Prismatama (studi kasus toko waralaba Indomaret cabang Banjarmasin). Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak manajemen perusahaan, dan toko. Hasil analisis menunjukkan bahwa analisis laporan arus kas dapat digunakan sebagai alat pengambilan keputusan investasi pada PT. Indomarco Prismatama dikarenakan laporan arus kas yang memiliki pertumbuhan yang baik berakibat positif pada laporan keuangan. Pernyataan ini didasarkan pada hasil pertumbuhan atau rata-rata mengalami kenaikan dan berdampak pada keuntungan dalam laporan laba rugi dalam kondisi profit, ini terlihat dari toko yang dianalisis laporan arus kasnya menghasilkan pertumbuhan yang positif dalam 5 bulan terakhir. This study aims to determine and analyze the cash flow statement can be used as an investment decision making tool at PT. Indomarco Prismatama (case study of the Banjarmasin branch of the Indomaret franchise store). This research is expected to be useful for company management, and store. The analysis shows that the cash flow statement analysis can be used as an investment decision making tool at PT. Indomarco Prismatama because the cash flow statement that has good growth has a positive effect on the financial statements. This statement is based on the results of growth or average increase and have an impact on profits in the income statement under conditions of profit, this can be seen from the store analyzed the cash flow statement produced positive growth in the last 5 months.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Laporan Arus Kas, Pengambilan Keputusan Investasi Cash Flow Statement, Investment Decision Making
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Noor Azizah
Date Deposited: 24 Sep 2021 02:36
Last Modified: 24 Sep 2021 02:36
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/6820

Actions (login required)

View Item View Item