FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERAN SERTA MASYARAKAT (PSM) DALAM PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA ANJIR MUARA KOTA KECAMATAN ANJIR MUARA KABUPATEN BARITO KUALA TAHUN 2021

Falah, Ahmad Fajrul (2022) FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERAN SERTA MASYARAKAT (PSM) DALAM PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA ANJIR MUARA KOTA KECAMATAN ANJIR MUARA KABUPATEN BARITO KUALA TAHUN 2021. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTIKEK FALLAH.pdf

Download (201kB)

Abstract

ABSTRAK Peran serta masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga perlu di laksanakan mengingat masalah yang di akibatkan oleh sampah rumah tangga yang tidak dapat terkelola dengan baik dan berdampak pada kesehatan lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan peran serta masyarakat (PSM) dalam pengelolaan sampah rumah tangga di Desa Anjir Muara Kota Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala tahun 2021. Jenis penelitian merupakan penelitian survei analitik dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional populasi dalam penelitian ini sebanyak 816 berdasarkan kepala keluarga. Sampel dalam penelitian ini adalah ibu rumah tangga yang tinggal di Desa Anjir Muara Kota Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala. Sampel yang di ambil penulis berjumlah 98 responden dengan menggunakan Random Sampling, Instrument peneliti menggunakan Kuisoner. Analisis data menggunkan data Uji Chi Square dengan tingkat kepercayaan α=0,05 hasil penelitisn menunjukan sebagian besar responden peran serta masyrakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga 98 responden (100%) sebagian besar berpengetahuan baik sebanyak 51 orang (52,0), sebagian besar pendidikan formsal sebanyak 67 orang (68,4%) sebagian statusb pekerjaan berstatus tidak bekerja 76 orang (77,6%). Hasil menunjukkan ada hubungan antara pengetahuan (P=0,000) dengan peran serta masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga. Dan ada hubungan antara pendidikan formal (P=0,006) dengan peran serta masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tanga, dan hubungan antara status pekerjaan (P=0,003) dengan peran serta masyarakat dalam pengelolaaan sampah rumah tangga. Diharapkan dapat lebih labik aktif lagi dalam peran serta pengelolaan sampah rumah tangga. Kata kunci : Pengelolaan sampah (PSM), pengetaahuan, pendidikan formal, status pekerjaan. Kepustakaan : 16 (2003-2018) ABSTRACT Community participation in household waste management needs to be carried out considering the problems caused by household waste that cannot be managed properly and have an impact on environmental health. This study aims to determine the factors related to community participation (PSM) in household waste management in Anjir Muara Village, Anjir Muara District, Barito Kuala Regency in 2021. This type of research is an analytical survey research using a population cross sectional approach in research. This is 816 based on the head of the family. The sample in this study were housewives who lived in Anjir Muara Village, Anjir Muara District, Barito Kuala Regency. The sample taken by the authors amounted to 98 respondents using Random Sampling, the researcher's instrument used a questionnaire. Data analysis used Chi Square test data with a confidence level of = 0.05. The results showed that most of the respondents were community participation in household waste management. 98 respondents (100%) mostly had good knowledge of 51 people (52.0), most of them formal education as many as 67 people (68.4%) some of the status of work status is not working 76 people (77.6%). The results show there is a relationship between knowledge (P = 0.000) with community participation in household waste management. And there is a relationship between formal education (P=0.006) and community participation in household waste management. And the relationship between employment status (P=0.003) and community participation in household waste management. It is hoped that they can be more active in the participation of household waste management Key Words : Waste management (PSM), knowledge, formal education, employment status Litarature : 16 (2003-2018)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengelolaan sampah (PSM), pengetaahuan, pendidikan formal, status pekerjaan.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Ahmad Fajrul Falah
Date Deposited: 28 Mar 2022 05:58
Last Modified: 28 Mar 2022 05:58
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/9706

Actions (login required)

View Item View Item