ANALISIS PERANAN KOMPENSASI DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. AIA FINANCIAL CABANG BANJARMASIN

Mukaromah, Eka (2023) ANALISIS PERANAN KOMPENSASI DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. AIA FINANCIAL CABANG BANJARMASIN. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (125kB)
[img] Text
Pernyataan Keaslian Skripsi.pdf

Download (481kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan Skripsi .pdf

Download (431kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa : Bagaimana kompensasi yang diberikan oleh perusahaan PT. AIA Financial Cabang Banjarmasin kepada karyawannya agar kinerja para karyawan dapat meningkat. Rancangan penelitian ini adalah penelitian deskriptif, yaitu teknik pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi . Hasil penelitian ini menunjukkan kompensasi yang diberikan oleh perusahaan PT. AIA Financial Cabang Banjarmasin kepada karyawannya, rata – rata mereka puas dengan kompensasi yang diterimanya, namun ada pula beberapa karyawan yang merasa kurang puas. Hal ini karena setiap karyawan tingkat komposisi kompensasi masing – masing mempunyai fleksibelitas yang berbeda- beda. Oleh karena itu, pemberian kompensasi yang bersifat adil sangat diperlukan agar dapat meningkatkan kinerja para karyawan dan kompensasi berperan penting dalam meningkatkan kinerja karyawan pada PT. AIA Financial Cabang Banjarmasin, hal ini mengindikasikan seorang pimpinan dalam memahami apa yang dapat mempertahankan karyawan yang memiliki kualiatas baik dalam menjalankan tugasnya untuk kesuksesan perusahaan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi, Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Depositing User: Eka Mukaromah
Date Deposited: 10 Nov 2023 03:09
Last Modified: 10 Nov 2023 03:09
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/18279

Actions (login required)

View Item View Item