PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA KARYAWAN PADA PT.TELKOM TBK BANJARMASIN

Sari, Lola (2020) PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA KARYAWAN PADA PT.TELKOM TBK BANJARMASIN. Diploma thesis, Univesitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ARTICEL-LOLA.pdf

Download (456kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan membuktikan : 1) motivasi terhadap produktifitas kerja karyawan pada PT.Telkom, Tbk Banjarmasin. 2) Faktor yang mempengbaruhi motivasi eksternal dan internal yang dominan terhadap produktivitas kerja di PT.Telkom, Tbk Banjarmasin. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Data yang diteliti dalam penelitian ini bersumber dari : Data Primer, Data primer merupakan data utama yang akan diteliti mengenai pengaruh motivasi terhadap produktifitas kerja karyawan Pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, data primer didapatkan melalui penyebaran kuisioner, observasi, wawancara. Data Sekunder, Data sekunder penelitian ini diperoleh dari bahan kepustakaan dan literatur serta data-data yang berasal dari lokasi penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai PT. Telkom, Tbk Banjarmasin yang berjumlah 30 orang pegawai. Cara pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Dalam penelitian ini yang dijadikan sampel adalah seluruh pegawai PT. Telkom, Tbk Banjarmasin yang berjumlah 30 orang pegawai. Berdasarkan hasil penelitian Pengaruh Motivasi Terhadap Produktifitas Kerja Karyawan Pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, untuk menjawab tujuan penelitian didapatkan hasil penelitian yaitu : Pengaruh motivasi terhadap produktifitas kerja karyawan pada PT.Telkom, Tbk Banjarmasin. 1) Berdasarkan pengolahan data dengan SPSS diketahui bahwa nilai F hitung adalah 31.963 lebih besar dari F tabel yaitu sebesar 2.92, dengan demikian keseluruhan variabel independent penelitian yaitu motivasi eksternal dan motivasi internal berpengaruh terhadap produktifitas karyawan Pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. 2) Faktor yang mempengbaruhi motivasi eksternal dan internal yang dominan terhadap produktivitas kerja di PT.Telkom, Tbk Banjarmasin. Berdasarkan pengolahan data dengan SPSS diketahui bahwa nilai t hitung untuk variabel Motivasi eksternal (X1) -1.067 lebih kecil dari nilai t tabel 2.042, dengan demikian motivasi eksternal tidak berpengaruh signifikan terhadap produktifitas karyawan Pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. Variabel Motivasi internal (X2) 7.439 lebih besar dari nilai t tabel 2.042, dengan demikian motivasi internal berpengaruh signifikan terhadap produktifitas karyawan Pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. Dengan demikian variabel motivasi internal adalah yang paling berpengaruh terhadap produktifitas karyawan pada PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. This study aims to determine and prove: 1) motivation for employee productivity at PT Telkom, Tbk Banjarmasin. 2) Factors that influence the dominant external and internal motivation on work productivity in PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. This type of research is quantitative descriptive. The data examined in this study are sourced from: Primary Data, Primary data is the main data that will be examined regarding the effect of motivation on employee work productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, primary data obtained through questionnaires, observations, interviews. Secondary Data, Secondary data of this study were obtained from literature and literature as well as data from the research location. The population in this study were all employees of PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, amounting to 30 employees. How to take samples using saturated sampling technique. In this study the sample is all employees of PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, amounting to 30 employees. Based on research results Influence of Motivation on Employee Work Productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin, to answer the research objectives obtained research results, namely: The influence of motivation on employee productivity at PT Telkom, Tbk Banjarmasin. 1) Based on data processing with SPSS it is known that the calculated F value is 31,963 greater than the F table of 2.92, thus the overall independent research variables namely external motivation and internal motivation affect employee productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. 2) Factors that influence the dominant external and internal motivation on work productivity in PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. Based on data processing with SPSS it is known that the calculated t value for the variable External motivation (X1) -1.067 is smaller than the value of t table 2.042, thus external motivation does not significantly influence employee productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. Variable Internal motivation (X2) 7,439 is greater than the value of t table 2,042, thus internal motivation has a significant effect on employee productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin. Thus the internal motivation variable is the most influential on employee productivity at PT. Telkom, Tbk Banjarmasin.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi, Produktifitas Kerja
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Lola Sari
Date Deposited: 09 Sep 2020 02:44
Last Modified: 09 Sep 2020 02:44
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/1928

Actions (login required)

View Item View Item