PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA CV. BANUA ANAM BARABAI

Irliani, Norlisa (2024) PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA CV. BANUA ANAM BARABAI. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (256kB)
[img] Text
Pengesahan Skripsi.pdf

Download (270kB)
[img] Text
Pernyataan Keaslian Skripsi.pdf

Download (343kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh promosi terhadap keputusan pembelian pada CV. Banua Anam Barabai, (2) pengaruh harga terhadap keputusan pembelian pada CV. Banua Anam Barabai. Penelitian ini merupakan eksplanatori dengan pendekatan kuanitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen pada CV. Banua Anam Barabai. Jumlah sampel sebanyak 60 orang dan teknik penarikan sampel sebanyak 48 orang dan Teknik penarikan sampel yang digunakan adalah Accidental Sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dokumentasi kemudian dianalisis menggunakan Regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa 1) Promosi memberikan pengaruh promosi positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen pada CV. Banua Anam Barabai, sebesar 0,400, 2) Harga memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen pada CV. Banua Anam Barabai, sebesar 0,587.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Promosi, Harga, Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Norlisa Irliani
Date Deposited: 02 Mar 2024 03:26
Last Modified: 02 Mar 2024 03:26
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/20942

Actions (login required)

View Item View Item