STRATEGI PEMASARAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN CAT TOA ( STUDI PADA TOKO HILMI BANGUNAN MARTAPURA )

Putra, Rizki Ananda (2022) STRATEGI PEMASARAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN OMZET PENJUALAN CAT TOA ( STUDI PADA TOKO HILMI BANGUNAN MARTAPURA ). Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
JURNAL RIZKI ANANDA.pdf

Download (353kB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Strategi pemasaran yang dilakukan oleh Toko Hilmi Bangunan Martapura dalam upaya meningkatkan omzet penjualan. 2) kendala apa saja yang dihadapi oleh toko Toko Hilmi Bangunan Martapura dalam upaya meningkatkan omzet penjualan. 3) Upaya apa saja yang dilakukan oleh Toko Hilmi Bangunan Martapura untuk mengatasi kendala yang dihadapi dalam menerapkan strategi pemasaran guna meningkatkan omzet penjualan. Penelitian ini menggunakan metode deskriftif kualitatif, penelitian ini memberikan gambaran terhadap strategi pemasaran toko Hilmi bangunan martapura yang diperoleh melalui, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan strategi pemasaran yang diterapkan dalam upaya meningkatkan omzet penjualan khususnya cat TOA yaitu dari kebijakan kualitas pelayanan: (1) Bukti Fisik (Tangibles), menunjukan bahwa kualitas pelayanan sudah baik,karena fasilitas toko yang lengkap dan akses menuju toko mudah,(2) Kehandalan (reliability) menunjukan bahwa kualitas pelayanan sudah baik. Hal ini dikarenakan sudah cermat dan telitinya para karyawan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya kepada konsumen(3)Ketanggapan (responsiveness), menunjukan kualitas bahwa pelayanan cukup baik, hal ini karena masih adanya kekurangan dalam jumlah karyawan yang menyebabkan keterlambatan dalam memberikan pelayanan.(4)Jaminan (assurance), ini menunjukan bahwa kualitas pelayanan sudah baik, hal ini karena karyawan sudah memberikan rasa nyaman kepada para konsumen. (5) perhatian (empathy), menunjukan bahwa kualitas pelayanan sudah baik, hal ini karena karyawan sudah memberikan perhatian kepada para konsumen, Dalam variable harga toko Hilmi bangunan martapura memberikan harga yang terbaik kepada konsumennya dan kendala yang dihadapi (1) sulit mengatur kariyawan karena karakter yang berbeda-beda. (2) kurang updatenya informasi harga yang beredar di pasaran. Kata kunci: Strategi Pemasaran, Kualitas Pelayanan , Harga. ABSTRACT This study aims to determine: 1) The marketing strategy carried out by the Hilmi Building Martapura Shop in an effort to increase sales turnover. 2) What are the obstacles faced by Toko Hilmi Bangunan Martapura in an effort to increase sales turnover. 3) What are the efforts made by Hilmi Bangunan Martapura Shop to overcome the obstacles faced in implementing marketing strategies to increase sales turnover. This study uses a qualitative descriptive method, this study provides an overview of the marketing strategy of the Hilmi store, Martapura building obtained through interviews, observations, and documentation. The results of this study indicate that the marketing strategy implemented in an effort to increase sales turnover, especially TOA paint, is from a service quality policy: 1) Physical Evidence (Tangibles), indicating that the quality of service is good, because the store facilities are complete and access to the store is easy, 2) reliability (reliability) shows that the quality of service is good. This is because the employees have been careful and thorough in carrying out their duties and responsibilities to consumers, 3) responsiveness, showing the quality that the service is quite good, this is because there is still a shortage in the number of employees that causes delays in providing services, 4) assurance ), this shows that the quality of service is good, this is because employees have provided a sense of comfort to consumers.(1)because of the attention (empathy), it shows that the quality of service is good, this is the employee has given attention to the consumers. And the obstacles that 1) are faced to manage employees because of different nature or characters.Lack of updating of price information circulating in the market. Keywords: Marketing Strategy, Service quality, Price.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Strategi Pemasaran, Kualitas Pelayanan , Harga. Keywords: Marketing Strategy, Service quality, Price.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Depositing User: Rizki Ananda Putra
Date Deposited: 03 Aug 2022 05:50
Last Modified: 03 Aug 2022 05:50
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/11464

Actions (login required)

View Item View Item