APLIKASI ADMINISTRASI UMUM DAN AKTIFITAS PERANGKAT DESA BERBASIS WEB DAN MOBILE

Anam, Khairul (2022) APLIKASI ADMINISTRASI UMUM DAN AKTIFITAS PERANGKAT DESA BERBASIS WEB DAN MOBILE. Diploma thesis, Universitas Islam Kalimantan MAB.

[img] Text
Artikel KHAIRUL ANAM- 16630194.pdf

Download (642kB)

Abstract

Pelayanan dan Pendataan secara online salah satu elemen dasar yang pada masa saat ini harus dipenuhi oleh suatu instansi baik pemerintah maupun swasta yang menyelenggarakan pelayanan publik yang baik dan maksimal untuk menciptakan suatu pelayanan prima yang memiliki sifat efektif dan efisien serta pendataan laporan yang terstruktur. Berdasarkan hasil pengamatan selama melakukan penelitian di lingkungan Kantor Desa Tambak Bitin Kecamatan Daha Utara ditemukan beberapa kekurangan dan kendala dalam proses Pendataan, salah satunya di bagian Aktifitas Kinerja Perangkat Desa dan pelayanan Pembuatan Surat yaitu masih dilakukan secara manual dalam artian masyarakat penerima layanan harus datang langsung ke Kantor Desa dan juga Pelaporan Aktifitas Kinerja Perangkat Desa menggunakan Pembukuan, Microsoft word dan Microsoft excel. Untuk Pelayanan Pembuatan Surat misalnya, setiap orang yang ingin melakukan pembuatan surat harus datang langsung ke kantor Desa Tambak. dilakukan pencatatan oleh petugas yang betul-betul masih manual dalam bentuk pembukuan dan dikeluarkan suatu surat keterangan yang masih manual juga dengan tulisan tangan. Aplikasi yang dibangun ini, dibuat dengan menggunakan tools seperti Visual Studio Code, MySQL, XAMPP sebagai database dengan bahasa pemprograman PHP dan Javascript ditambah dengan framework Laravel ,React Native dan dirancang dengan alur serta rancangan antar muka yang sederhana menggunakan metode perancangan meliputi, perancangan DFD, Diagram Conteks, Squence Diagram, Class Diagram, struktur tabel database dan beberapa perancangan diagram-diagram lainnya yang menjelaskan alur berjalannya aplikasi sistem pelayanan online terpadu ini, sehingga dapat dengan mudah digunakan baik oleh admin maupun perangkat atau masyarakat umum yang mengakses sistem ini. Dengan adanya aplikasi administrasi umum dan aktifitas perangkat desa secara online ini diharapkan pelayanan dan pendataan yang diberikan oleh instansi dalam hal ini Kantor Desa Tambak Bitin lebih efektif dan efisien. Online service and data collection is one of the basic elements that must be fulfilled at this time by an agency, both government and private, that provides good and maximum public services to create an excellent service that has an effective and efficient nature and structured data collection reports. Based on observations during research in the Tambak Bitin Village Office, Daha Utara District, several shortcomings and obstacles were found in the data collection process, one of which was in the Village Apparatus Performance Activities section and the Letter Making service, which was still done manually in the sense that the service recipients had to come directly to the office. Village Offices and also Village Apparatus Performance Activity Reporting using Bookkeeping, Microsoft word and Microsoft excel. For the Letter Writing Service, for example, everyone who wants to make a letter must come directly to the Tambak Village office. recording is carried out by officers who are really still manual in the form of bookkeeping and a certificate is issued which is still manual as well as in handwriting. This application that was built was made using tools such as Visual Studio Code, MySQL, XAMPP as a database with PHP and Javascript programming languages coupled with the Laravel framework, React Native and designed with a simple flow and interface design using design methods including, DFD design, Context Diagrams, Squence Diagrams, Class Diagrams, structure database tables and several other diagrams that explain the flow of this integrated online service system application, so that it can be easily used by both admins and devices or the general public who access this system. With the application of general administration and online village apparatus activities, it is hoped that the services and data collection provided by the agency, in this case the Tambak Bitin Village Office, are more effective and efficient.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Website Pelayanan Perangkat Desa, Online PHP,Javascrypt, React Native
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Khairul Anam
Date Deposited: 16 Sep 2022 01:09
Last Modified: 16 Sep 2022 01:09
URI: http://eprints.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/12465

Actions (login required)

View Item View Item